Marketing Plan for Creative Team: From Concept to Conversion
Speaker
Irfan (Fanbul) Prabowo
Marketer, Story-teller, with 10+ years of experience in leading marketing initiatives and community development.
Program Overview
Dalam dunia pemasaran yang kompetitif, kreativitas saja tidak cukup untuk mencapai keberhasilan dalam bisnis. Banyak perusahaan masih menghasilkan strategi pemasaran yang menarik secara visual, namun tidak berbasis insight dan tidak terhubung dengan tujuan bisnis. Program ini dirancang untuk membantu peserta membangun cara berpikir marketing yang strategis. Peserta akan belajar menerjemahkan insight menjadi konsep marketing yang kuat, menyusun marketing plan yang terstruktur, serta mengubah konsep tersebut menjadi strategi eksekusi yang mendorong hasil yang nyata.
Program Agenda
| Waktu | Agenda |
|---|---|
| 08:30 - 08:45 |
Opening & Pre-test
|
| 08:45 - 10:00 |
Session 1: Strategic & Conversion-Driven Marketing Mindset
Memahami cara berpikir marketing yang terstruktur dan berorientasi pada hasil. Peserta belajar bagaimana konsep, kreativitas, dan strategi harus terhubung untuk menghasilkan aktivasi marketing yang efektif dan terukur. |
| 10:00 - 10:15 | Morning Break |
| 10:15 - 12:00 |
Session 2: Translate Insights into a Strong Marketing Concept
Mempelajari bagaimana insight dari pelanggan, kebutuhan, dan motivasi pelanggan dapat diterjemahkan menjadi konsep marketing yang relevan dan berdampak dengan mengidentifikasi Problem - Insight - Idea - Strategy. |
| 12:00 - 13:00 | Lunch Break |
| 13:00 - 15:00 |
Session 3: Building Actionable Marketing Plan
Memahami struktur marketing plan yang efektif dan sistematis. Peserta mempelajari cara menyusun strategi berdasarkan tujuan, audience, messaging, channel, content, dan KPI. |
| 15:00 - 15:30 | Afternoon Break |
| 15:30 - 16:45 |
Session 4: Executing the Plan
Mendemonstrasikan kemampuan mengubah konsep marketing menjadi rencana eksekusi yang efektif dengan strategi aktivasi untuk meningkatkan engagement dan conversion. |
| 16:45 - 17:00 |
Closing & Post Test
|
Tertarik untuk mengikuti training ini? Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut dan pendaftaran.
More Public Training
Customer Insight: Understanding Persona, Stories & Pain Points
New Way Of Marketing
The Plan Behind Unforgettable Brand: Communicate, Connect, Convert
The New Digital Marketing Strategy for Future Growth
2026 Buyer Behavior: What Sales Needs to do differently
Data Driven Marketing & Analytics
The Psychology of Selling in 2026
Marketing Automation & AI
High Value Networking
The High Impact Sales Management Plan
Melukis Data Story
From Zero to Insight Hero
Balancing Customer Satisfaction & Sales Performance
Think like a Solver, Decide like a Leader
Leveraging ChatGPT for Customer Engagement
Digital Marketing Performance Analysis
Ready to Accelerate Your Growth with Confidence? Let's Start Now!